Biar Hidup Kantoran Makin Rapi, Ini 8 Buku Agenda Terbaik yang Bisa Kamu Pilih
- Nexie
- 7 hari yang lalu
- 3 menit membaca

Seringkah kamu merasa kerjaan jadi berantakan cuma gara-gara jadwal yang ketumpuk-tumpuk? Meeting dadakan, deadline numpuk, sampai to-do list yang entah hilang di mana. Padahal, semua itu bisa lebih terorganisir kalau kamu punya buku agenda yang tepat. Benda sederhana ini bisa bantu kamu lebih fokus dan produktif, apalagi kalau kamu tipe yang senang mencatat manual supaya nggak ada yang kelupaan.
Nah, biar kamu nggak bingung pilih yang mana, ini dia beberapa rekomendasi buku agenda dengan desain keren dan fungsi maksimal. Simak satu per satu ya!
1. Buku Agenda Planner Cover Kulit Leather Diary Bantex - 7492
Kalau kamu suka tampilan yang elegan dan profesional, buku agenda ini pas banget buat kamu. Cover-nya dari kulit sintetis berkualitas dengan lapisan busa tipis, jadi nyaman banget saat digenggam. Ukuran A5-nya juga pas untuk dibawa ke kantor atau saat meeting luar. Desainnya kelihatan premium dan cocok banget buat kamu yang ingin tampil lebih rapi dan stylish di tempat kerja. Kisaran harga: Rp145.410
2. Buku Agenda A5 Time Plan Record Merk Xihui 25-52
Agenda ini cocok buat kamu yang butuh mencatat banyak hal dalam satu buku. Ukurannya A5, cukup ringkas untuk dibawa ke mana-mana, tapi isinya tetap lega buat nyatet jadwal kerja harian kamu. Desainnya simpel dan nggak neko-neko, tapi tetap fungsional buat mendukung produktivitas kamu setiap hari. Kisaran harga: Rp28.700
3. KarlyKaela Schedule Planning Notebook Small Buku Agenda
Buat kamu yang lebih suka sesuatu yang praktis dan compact, pilihan ini bisa jadi favorit. Desainnya minimalis, ukurannya kecil dan ringan, gampang dimasukin ke tas kerja. Ideal buat kamu yang suka mencatat to-do list harian atau ide-ide spontan yang tiba-tiba muncul di tengah kerja. Kisaran harga: Rp45.000
4. Buku Agenda Kancing International Notebook 32K Ukuran A5 Plus Pulpen
Agenda ini punya fitur tambahan yang menarik: ada penutup kancing dan dapet bonus pulpen juga. Jadi makin praktis, kamu tinggal ambil dan catat tanpa ribet cari alat tulis. Dengan isi 150 halaman, kamu bebas nyatet apapun dari jadwal kerja sampai meeting notes. Ukuran A5-nya juga pas buat dibawa ke mana-mana. Kisaran harga: Rp18.900
5. Buku Diary Notebook Lucu Agenda Import SLCK 86401
Kalau kamu tipe yang suka desain lucu dan fun, buku agenda ini bisa jadi pilihan seru. Cocok buat mencatat aktivitas harian, sekaligus jadi diary pribadi. Walaupun tampilannya playful, tetap bisa kamu pakai buat urusan kerja kalau kamu ingin suasana yang nggak terlalu kaku. Kisaran harga: Rp32.500
6. Buku Agenda TH Schedule Tahun 2023 Hard Cover A5 & B5
Agenda dengan hard cover ini cocok buat kamu yang butuh sesuatu yang tahan lama. Tersedia dalam dua ukuran: A5 dan B5. Cocok buat mencatat rencana kerja, jadwal proyek, atau pencatatan bulanan yang lebih detail. Desainnya formal dan profesional, pas buat dipakai di lingkungan kerja yang serius. Kisaran harga: Rp54.796
7. KarlyKaela Diary Notebook Large Buku Agenda
Kalau kamu suka yang luas-luas biar bisa nulis leluasa, versi besar dari KarlyKaela ini bisa jadi solusi. Desainnya tetap elegan, jadi tetap cocok buat kebutuhan profesional. Ukurannya lebih besar, jadi kamu bisa lebih bebas nyatet rencana mingguan atau bahkan brainstorming ide. Kisaran harga: Rp65.000
8. Zigzag Official Notebook Buku Tulis Catatan Bergaris Hard Cover Buku Agenda
Agenda ini tampil dengan desain sederhana tapi kokoh. Dilengkapi garis-garis yang memudahkan kamu mencatat secara terstruktur. Cocok buat kamu yang suka mencatat secara sistematis, dari meeting notes sampai daily goals. Hard cover-nya bikin agenda ini tahan banting dan lebih awet. Kisaran harga: Rp36.300
Mana yang Paling Recommended?
Kalau kamu cari yang tampilannya elegan dan kualitasnya terasa premium, Buku Agenda Planner Cover Kulit Leather Diary Bantex jadi pilihan paling mantap. Fungsional dan tetap stylish. Kamu bisa lebih semangat nyatat rencana kerja dan jadi lebih terorganisir tanpa ribet.
Biar proses belanjanya juga makin praktis, kamu bisa beli pakai Kartu Kredit Nex Grow Card. Kamu bisa cicil #LebihRingan sesuai kemampuan dengan bunga ringan 1.75% per bulan dan dapet cashback biaya admin kalau bayarnya penuh dan tepat waktu. Jadi makin hemat dan rencana self-organization kamu bisa jalan lebih cepat.
Yuk, mulai produktif dari sekarang dengan memilih buku agenda yang tepat dan cara bayar yang lebih fleksibel bersama Nex Grow Card!
Comments